Detail Cantuman Kembali
TESIS:Ke-£iqah-an Perawi Hadis (Studi Analisis dari Perspektif Ilmu alJar¥ wa al-Ta‘d³l)
Tesis ini membahas tentang Analisis Ke-£iqah-an Perawi Hadis (Suatu
Kajian dari Perspektif Ilmu al-Jar¥ wa al-Ta‘d³l). Dilatarbelakangi oleh adanya
keragaman penilaian dan sikap ulama kritikus hadis dalam menentukan ke-£iqahan perawi hadis. Adanya klaim bahwa penilaian ulama kritikus hadis terhadap
perawi merupakan sebuah asumsi dan bagaimana menerapkan kaidah al-jar¥ wa
al-ta‘d³ dalam menentukan ke-£iqah-an perawi hadis.
Tesis ini menggunakan metode kualitatif yang difokuskan pada penelitian
pustaka (library research). Penelitian ini menggunakan beberapa pendekatan, di
antaranya adalah pendekatan historis, pendekatan fenomenologis, pendekatan
sosiologis dan pendekatan psikologis. Dalam metode pengumpulan data, peneliti
menggunakan dua jenis data, yaitu primer dan sekunder.
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui cakupan ilmu al-jar¥ wa alta’d³l, mengungkapkan urgensi ke-£iqah-an perawi hadis dalam sanad dan
menganalisis ke-£iqah-an perawi hadis dari perspektif ilmu al-jar¥ wa al-ta’d³l.
Hasil penelitian menunjukkan adanya perbedaan persepsi dari beberapa
ulama kritikus hadis dalam penerapan kriteria keadilan dalam menentukan ke-
£iqah-an perawi hadis. Menunjukkan bahwa kategorisasi dan pembagian kritikus
hadis dalam tiga kelompok tidaklah mutlak adanya namun dapat dijadikan sebagai
bahan pertimbangan. Serta penerapan kaidah kaidah al-jar¥ wa al-ta‘d³ dalam
menentukan ke-£iqah-an perawi hadis.
Di samping itu, tesis ini memaparkan beberapa implikasi penelitian yaitu,
sebisa mungkin dalam penelitian perawi hadis agar mengumpulkan data
sebanyak-banyaknya khususnya kitab-kitab rij±l, sehingga mendapatkan
informasi yang komprehensif tentang pribadi perawi hadis. Penerapan kaidah al-x
jar¥ wa al-ta‘d³ merupakan cara yang sangat tepat dan bijak dalam menentukan
ke-£iqah-an perawi hadis.
muhammad imran - Personal Name
2X1
2X1
Text
Indonesia
ILMU TAFSIR DAN HADIS
2010
PASCASARJANA UINAM
LOADING LIST...
LOADING LIST...